Ok, selamat datang di blog kami.
Disini saya akan beri tahu cara membuat 8-bit music/chiptune music di android.


Sebelum mulai saya akan jelaskan apa itu chiptune music.
Chiptune adalah musik elektronik yang disintesis yang dihasilkan oleh chip suara komputer vintage, konsol video game, dan mesin arcade, serta dengan metode lain seperti emulasi. Pada awal 1980-an, komputer pribadi menjadi lebih murah dan lebih mudah diakses daripada sebelumnya. Hal ini menyebabkan proliferasi komputer pribadi yang usang dan konsol game yang telah ditinggalkan oleh konsumen saat mereka ditingkatkan ke mesin yang lebih baru. Mereka diminati oleh konsumen secara keseluruhan, dan tidak sulit ditemukan, menjadikan mereka metode yang sangat mudah diakses dan terjangkau untuk menciptakan suara atau seni. Meskipun sebagian besar merupakan genre underground, chiptune telah memiliki periode popularitas moderat pada 1980-an dan abad ke-21, dan telah mempengaruhi perkembangan musik dansa elektronik.

Oke langsung saja
Pertama-tama kalian buka playstore
Kemudian search : deflemask
Terus kalian pilih yang paling atas, seperti gambar dibawah ini :
Langsung kalian install. Sebenarnya saya ingin menjelaskan tapi karena baterai sudah menipis,kalian tinggal cari saja di youtube cara menggunakan
Deflemask:v



  • Sekian ty.